GUNAKAN minyak zaitun untuk bayi, si Buah Hati tetap terlindungi seharian, ikuti 5 caranya berikut ini.
Bayi dengan kulit yang tetap terlindungi, wangi, lembut, serta pertumbuhan fisiknya bagus, adalah dambaan semua orang tua.
Tak heran, banyak dari orang tua yang memberikan perhatian lebih pada si buah hati. Termasuk pada kulit sang bayi, agar tetap terlindungi seharian.
Baca Juga:Wabup Cirebon Banyak Menjawab Tak Tahu, Jaksa KPK Cecar Aset saat Sang Suami Jadi Bupati CirebonMK Putuskan Pemilu 2024 Tetap Terbuka, Mahfuz Sidik: Memperkuat Partisipasi Publik dan Legitimasi Perwakilan Rakyat
Nah, jika para orang tua menginginkan sang buah hati tetap sehat terlindungi, kulitnya juga selalu terjaga, maka salah satu solusinya adalah menggunakan minyak zaitun untuk bayi.
Minyak zaitun sendiri sejak dulu dikenal karena banyak manfaat atau kegunaan. Bisa untuk Kesehatan kulit dengan dioleskan ke kulit atau bisa dikonsumsi langsung, termasuk juga mencampurkannya pada olahanan makanan.
Tapi, mungkin banyak orang tua bertanya bagaimana cara menggunakan minyak zaitun untuk bayi. Atau dalam kondisi apa harus menggunakan minyak zaitun untuk bayi.
Karena itu, yuk simak. Inilah cara menggunakan minyak zaitun untuk bayi.
Bagi orang tua yang terbiasa memijat sang buah hati usai usai memandikannya, maka menggunakan minyak zaitun adalah salah satu pilihan yang baik.
Kenapa? Karena minyak zaitun mengandung vitamin E serta asam oleat yang mampu membantu memperbaiki tulang dan otot sekaligus menjaga kulit bayi tetap kencang.
Caranya adalah lakukan pijat secara perlahan. Pijat mulai dari badan, wajah, tangan, dan berakhir di bagian kaki.
2. Minyak Zaitun untuk Merawat Kulit Kering
Baca Juga:KALAU BUKAN SEKARANG KAPAN LAGI? Ayo yang Baru Lulus Daftar CPNS 2023, Ini Jadwal dan Formasi CPNS dan PPPKALHAMDULILLAH KEBUTUHAN AIR AMAN! Bendungan Besar di Jawa Barat Belum Terpengaruh El Nino
Berikutnya, minyak zaitun untuk merawat kulit kering. Orang tua harus tahu bahwa meski bayi memiliki kulit yang halus dan juga lembut, tapi pergantian suhu dan cuaca ekstrem bisa lho mengubah tekstur kulit bayi.