Ini Dia 5 Rekomendasi Produk Excelso Coffee Terbaik Terbaru Tahun 2023

EXCELSO
5 Rekomendasi Produk Excelso Coffee Terbaik Terbaru Tahun 2023 Foto : Ist
0 Komentar

Harga referensi : Mulai dari Rp19.000,00

2. Excelso Arabica Gold

Segarkan kembali hari sibuk Anda dengan kopi beraroma menggoda

Excelso Arabica Gold Bubuk merupakan kopi arabika blend yang berarti campuran dari berbagai daerah. Dengan demikian, produk ini memiliki harga yang lebih murah jika dibanding dengan arabika single origin.

Dari segi rasa, Anda akan merasakan sensasi kesegaran citrus, aroma floral, dan rempah-rempah yang menggoda. Kopi ini cocok dipilih untuk Anda yang sibuk dan ingin merasa segar kembali dengan secangkir kopi nikmat.

Isi10 g, 200 g
Jenis kopiArabica
Jenis teh
Kepekatan2 dari 5
Campuran citrus
Kaya serat
BentukBubuk, biji
RasaJeruk, bunga, rempah-rempah
Keasaman2 dari 5
Aftertaste

Harga Mulai dari Rp29.000,00

Baca Juga:Ini Dia 5 Warna Cat Rumah Elegan Minimalis Agar Rumah Anda Terlihat MewahDuwit Ngalir Terus Ini Dia 7 Warna Cat Rumah Pembawa Rezeki Menurut Feng Shui

3. Excelso Java Arabica

Kopi khas dari Pulau Jawa yang enak diminum tanpa campuran susu

Jika Anda menyukai rasa kopi single origin, produk ini jangan Anda lewatkan. Alasannya karena kopi ini hadir dengan rasa pahit dark chocolate yang unik dan khas. Anda juga akan merasakan aroma kacang-kacangan di bagian akhir.

Sebagai tambahan, kopi Excelso yang enak ini terasa sempurna jika diminum tanpa campuran susu. Jadi, Anda bisa menikmati kemurnian rasa dan aroma yang ditawarkan kopi ini.

Isi10 g, 200 g
Jenis kopiArabica
Jenis teh
Kepekatan5 dari 5
Campuran citrus
Kaya serat
BentukBubuk, biji
RasaDark chocolate
Keasaman1,5 dari 5
AftertasteKacang

4. Excelso Brazilian Santos | CGEXC00004

Sensasi menyeruput kopi ternama dengan citarasa buah kering di akhir

Selain kopi luwak, kopi Brazilian Santos juga merupakan salah satu kopi terenak di dunia. Kopi single origin ini memiliki karakteristik body yang kuat dan memberikan notes buah kering di akhir.

Penasaran bagaimana rasa dari salah satu kopi ternama di dunia? Masukkan kopi ini ke dalam keranjang belanja Anda, ya!

Isi200 g
Jenis kopiBrazilian
Jenis teh
Kepekatan4,5 dari 5
Campuran citrus
Kaya serat
BentukBubuk
Rasa
Keasaman1,5 dari 5
AftertasteBuah

Harga Mulai dari Rp58.000,00

5. Excelso Kalosi Toraja

Single origin pertama dari Excelso dengan aroma kopi yang kuat

0 Komentar