KISAH SUKSES Santri Pondok Pesantren Al Muqoddas: Juara Nasional Pidato Bahasa Arab, Hafal Alquran, dan Juara Panahan

pondok-pesantren-al-muqoddas
Dari Kanan: Auliya Nihayatu Alfaniyah, Laila Dhiya El'Izza dan Salwa Haifa Zahra Sahidah Ibnatu Fadilah merupakan santri Al Muqoddas yang berprestasi di tingkat nasional dan provinsi. Foto: Deny Hamdani/Radarcirebon.id
0 Komentar

Sementara itu, Salwa Haifa Zahra Sahidah Ibnatu Fadilah adalah salah satu santriwati yang mencatat prestasi di bidang olahraga panahan.

Salwa berhasil meraih juara tiga dalam lomba Panahan Bantalan 6 tingkat Provinsi Jabar. Ia mengakui bahwa Pondok Pesantren Al Muqoddas tidak hanya unggul dalam bidang keilmuan, tetapi juga dalam bidang olahraga.

Berkat bimbingan ustazah di pondok, Salwa mampu meraih prestasi dalam olahraga panahan.

Baca Juga:WOW! AIR MAWAR VIVA Mampu Mencerahkan Wajah dan Menghilangkan Flek Hitam, Yuk Coba Sekarang!Karya Bhakti Kodim 0620 Cirebon Perbaiki Infrastruktur Desa Kedongdong Kidul

“Alhamdulillah, berkat bimbingan ustaz dan ustazah bisa memberikan yang terbaik buat Pondok Al Muqoddas,” ujar Salwa yang merupakan putri dari jurnalis Radar Cirebon yang juga Ketua PWI Kabupaten Majalengka, Pai Supardi itu.

Prestasi yang diraih oleh Aulia, Laila, dan Salwa menunjukkan bahwa Pondok Pesantren Al Muqoddas memberikan pendidikan yang baik dalam berbagai bidang, mulai dari bahasa Arab, menghafal Alquran, hingga olahraga.

Metode pembelajaran yang nyaman dan efektif di pondok pesantren ini memungkinkan santri untuk meraih prestasi dan mengembangkan potensi mereka secara maksimal. (***)

0 Komentar