KPU Majalengka Lantik 2.058 Petugas PPS, akan Rekrut Lagi PPDP 4.750 Orang dan KPPS 42.750 Orang

KPU melantik 2.058 Panitia Pemilihan Sementara (PPS) se-Kabupaten Majalengka, Selasa (24/1) di Gedung Islamic Centre
LANGSUNG BERTUGAS: KPU melantik 2.058 Panitia Pemilihan Sementara (PPS) se-Kabupaten Majalengka, Selasa (24/1) di Gedung Islamic Centre/PAI SUPARDI/RADAR MAJALENGKA
0 Komentar

Bupati Majalengka Dr H Karna Sobahi MMPd, dalam sambutanya sempat mengucapkan selamat kepada para petugas PPS yang baru dilantik. Bupati juga mengingatkan, pemilu serentak tahun 2024 merupakan komitmen pemerintah dalam mewujudkan demokrasi dan kedaulatan rakyat, dalam memilih para wakil dan pemimpinnya.

Untuk itu, ia berharap pelaksanaan pemilu serentak tahun 2024 di Kabupaten Majalengka bisa berjalan dengan aman, damai dan kondusif sehingga menghasilkan pemimpin yang diharapkan masyarakat. (pai)

0 Komentar