Lengkap! 7 Tempat Wisata di Kuningan, Cocok Dijadikan Pilihan Berlibur Keluarga

tempat wisata di kuningan
7 Tempat wisata di Kuningan yang cocok dijadikan pilihan berlibur keluarga. Foto: radarcirebon.id.
0 Komentar

-Area parkir yang cukup luas

-Gazebo atau saung-saung sederhana

-Kamar mandi dan Toilet Mushola

-Warung -makanan dan minuman

7. Woodland Kuningan

Woodland Kuningan ini terdapat banyak sekali pohon pinus yang berukuran besar dan tinggi. Jadi para pengunjung yang datang ke sini nantinya bakal menikmati sensasi seperti berada di kawasan perhutanan.

Dan yang lebih menarik lagi, di sini juga terdapat kolam pemandian yang bisa kalian gunakan yang sangat menyegarkan.

Lokasibya berada di Jalan Ragasakti, Setianegara, Kecamatan Cilimus, Kabupaten Kuningan. Harga Tiket Masuk Woodland Kuningan sangat terjangkau, yakni sebesar Rp10.000/orang pada saat weekday, dan Rp15.000/orang pada saat weekend.

Baca Juga:Kapan Mulai Puasa Ramadhan 2023? Mau Kamis Saja? Yuk Simak PenjelasannyaMurah Meriah! 6 Wisata di Kuningan yang Ramah Anak dan Lagi Hits

Jam operasional Woodland Kuningan setiap hari Senin hingga Minggu, buka pada pukul 08.00 sampai dengan 17.00 waktu setempat.

Fasilitas yang bisa kalian nikmati saat berkunjung di Woodland Kuningan :

-Kolam renang dewasa dan anak-anak

-Spot foto bawah air

-Berkuda

-Lintasan Jogging

-Outbond

-Tempat Istirahat

-Gazebo

-Area parkir

-Tempat ibadah

-Toilet dan banyak lagi

Itulah 7 tempat wisata di Kuningan cocok dijadikan pilihan berlibur keluarga. Semoga artikel ini bisa membantu para wisatawan yang ingin berlibur dan menghilangkan penat menikmati indahnya alam. (*)

 

0 Komentar