MASYA ALLAH, BUNDA WAJIB TAHU 5 Manfaat Minyak Zaitun untuk Bayi, Jadi Anteng dan Gak Rewel, Ikuti Caranya Berikut Ini

manfaat minyak zaitun untuk bayi
Bunda Wajib Tahu 5 Manfaat Minyak Zaitun untuk Bayi, Jadi Anteng dan Gak Rewel, Ikuti Caranya Berikut Ini. Foto: IST/Freepik.
0 Komentar

Langkah ini dapat membantu bayi merasa lebih nyaman dan tidur dengan lebih baik dan mencegah gas di perut.

Oh ya, selain manfaat dari luar tubuh, minyak zaitun juga diketahui bisa dimasukan ke makanan untuk mengatasi sembelit.

Minyak zaitun sendiri diketahui bekerja sebagai laksatif atau obat pencahar untuk melancarkan buang air besar (BAB). Namun demikian,

Baca Juga:SOP IKAN ENAK DI CIREBON, Maknyus! Apalagi Santap Pas Cuaca Dingin Malam Hari, Yuk Cek Lokasinya5 FAKTA HARGA MINYAK ZAITUN: Ingat, Konsumen adalah Raja, Yuk Cek di Sini Mana yang Paling Cocok untuk Kulit Anda

Tapi, Bunda terlebih dahulu konsultasikan dengan dokter anak ya, apakah minyak zaitun aman diberikan kepada bayi untuk mengatasi sembelit.

3. Minyak Zaitun untuk Melembapkan Kulit

Bunda harus pahami juga ya bahwa tugas utama kulit adalah sebagai penghalang paling luar dari debu dan kotoran yang berusaha masuk ke tubuh, termasuk tubuh sang bayi.

Makanya, kalau sampai tak dirawat dengan baik, maka kulit bayi akan mudah rusak dan kehilangan kelembapannya.

Nah, Bunda bisa gunakan minyak zaitun sebagai perawatan kulit yang tepat untuk sang bayi. Di mana minyak zaitun bisa menjadi pelembab alami dan membantu menjaga tekstur alami kulit sang buah hati Anda.

4. Minyak Zaitun sebagai Minyak Pijat

Nah, yang satu ini pasti banyak yang sudah paham ya Bunda. Bilamana Bunda terbiasa memijat sang buah hati usai usai memandikannya, maka menggunakan minyak zaitun adalah salah satu pilihan yang baik.

Kenapa? Karena minyak zaitun mengandung vitamin E serta asam oleat yang mampu membantu memperbaiki tulang dan otot sekaligus menjaga kulit bayi tetap kencang.

Caranya adalah lakukan pijat secara perlahan. Pijat mulai dari badan, wajah, tangan, dan berakhir di bagian kaki.

5. Minyak Zaitun untuk Meredakan Batuk

0 Komentar