Mengenal Dan Mengetahui Manfaat Buah Kersen Yang Ngak Di Sangka !!

MANFAAT BUAH KERSEN BUAH KECIL TAPI MANFAAT BANYAK
MANFAAT BUAH KERSEN BUAH KECIL TAPI MANFAAT BANYAK
0 Komentar

Mengenal Buah Ceri Kersen

Dalam bahasa ceri kersen di ambil dari kata kers atau ceri asam. Dalam bahasa latin buah ceri kersen dikenal dengan prunus cerasus atau muntingia calabura. Pohon ini mask dalam sejenis tumbuhan pohon ceri yang tergabung dalam marga Prunus, berasal dari kebanyakan Eropa dan Asia Barat. Tumbuhan ini berkerabat dekat dengan ceri manis (prunus avium), tetapi buah kersen memiliki kadar kemasaman yang lebih tinggi.

Kandungan Nutrisi Buah Ceri Kersen

Buah yang di kenal oleh masyarakat Amerika sebagai Jamaica cherry atau strawberry tree. Dalam 100 gram buah kersen, terdapat kandungan gizi sebagai berikut : Air : 77,8 gram Protein: 0,324 gram Lemak: 1,56 gram Serat : 4,6 gram Kalsium : 124,6 miligram (mg) Fosfor: 84 mg Zat besi : 1,18 mg Karoten : 0,019 mg Thiamin (Vitamin B1) : 0,065 mg Riboflavin (Vitamin B2): 0,037 mg Niasin: 0,554 mg Asam askorbat (Vitamin C): 80,5 mg.

Manfaat Buah Kersen untuk Kesehatan

1 .  Manfaat Buah Kersen untuk Diabetes

Buah kersen memang manis, tapi ia tidak akan menaikkan kadar gula darah dalam tubuhmu. Malah ia memiliki kemampuan menurunkan gula darah pada pengidap diabetes.Makan buah kersen secara teratur dapat membantu menstabilkan kadar gula darah dan mungkin menurunkan dosis suntikan untuk penderita diabetes.

Baca Juga:Puding Nutrijel Buah Makanan Enak Manis Tidak Menguras Kantong Pas Buat Semua Orang !!12 Tanaman Hias Ini Cocok Dapat Mempercantik Ruangan Anda !!

Dalam sebuah studi 2011 yang diterbitkan di Asian Pacific Journal of Tropical Biomedicine, para peneliti menyelidiki efek 500 miligram ekstrak buah kersen pada tes toleransi glukosa oral, metode yang membantu mendiagnosis diabetes pada tikus diabetes. Para peneliti menemukan pra-pengobatan dengan ekstrak 500 mg ekstrak buah kersen menyebabkan penurunan yang signifikan dalam peningkatan kadar gula darah dalam waktu satu jam.

Oleh sebab itu, ternyata buah kersen memiliki manfaat dalam menurunkan tekanan darah. Pasalnya, buah kersen memiliki kandungan oksida nitrat, salah satu zat kimia alami dalam tubuh yang membantu pembuluh darah untuk lebih rileks. Dengan begitu, darah bisa lebih mudah mengalir dan mengurangi tekanannya. Bahkan, para ahli telah berhasil membuktikan manfaat kandungan buah kersen yang satu ini. Betul, sebuah penelitian tahun 2018 menyatakan bahwa oksida nitrat memiliki peranan penting untuk menurunkan tekanan darah.

0 Komentar