Menyesal Baru Tahu Sekarang, Ternyata Inilah 4 Kekurangan Bedak Padat yang Perlu Anda Ketahui

kekurangan bedak padat
Menyesal Baru Tahu Sekarang, Ternyata Inilah 4 Kekurangan Bedak Padat yang Perlu Anda Ketahui. Foto: Shutterstock/Ilustrasi.
0 Komentar

Flek hitam ini muncul jika Anda setiap hari menggunakan bedak padat dan terpapar sinar matahari langsung.

Solusinya, Anda dapat memakai bedak padat hanya pada waktu tertentu saja. Hindari menggunakan bedak padat jika kulit wajah Anda akan terpapar sinar matahari secara langsung.

2. Bisa Menyebabkan Jerawat

Berikutnya, salah satu kekurangan bedak padat adalah dapat menyebabkan jerawat. Hal ini tentunya tidak terjadi kepada setiap pemakainya, tapi hanya pada sebagian pengguna saja.

Baca Juga:Ini Kisah Ismail Muntaha, Penggagas Mother Bank asal Majalengka yang Makin ViralResep Tekwan Ikan Lezat Khas Palembang, Masak Yuk! Cara Buatnya Mudah, Ada di Sini

Biasanya jerawat ini muncul pada pengguna yang memiliki kulit sensitif, atau pengguna yang tidak cocok dengan formula yang ada pada bedak padat.

3. Bisa Merusak Elastisitas Kulit

Karena teksturnya yang padat, bedak padat cenderung lebih susah untuk dibersihkan. Kadang, meskipun telah dibersihkan, bedak padat masih menempel pada wajah.

Hal ini akan membuat elastisitas kulit menjadi berkurang. Karena itu, sebaiknya Anda membersihkan kulit secara maksimal setelah menggunakan bedak padat.

4. Formula dan Harga

Bedak padat memiliki formula yang lebih berat. Karena saat ini banyak bedak padat yang telah dilengkapi dengan pelembap, foundation, hingga SPF.

Karena banyak formula yang terkandung dalam bedak padat ini, maka harga bedak padat jauh lebih mahal daripada bedak tabur.

Itulah penjelasan mengenai 4 kekurangan bedak padat yang perlu Anda ketahui. Semoga artikel ini bermanfaat. (*)

0 Komentar