Gunakanlah Minyak Zaitun Agar Bibir Cerah Dalam Hitungan Hari! Simak Caranya Disini..

Cara pakai minyak zaitun agar bibir cerah alami.
Cara pakai minyak zaitun agar bibir cerah alami/RadarCirebon.id
0 Komentar

CIREBON, RADARCIREBON.ID- Simak panduan lengkap mengenai cara pakai minyak zaitun agar bibir cerah alami.

Seperti yang kita ketahui bahwa khasiat minyak zaitun selain bagi kesehatan juga efektif untuk kecantikan. Dan fakta menariknya ada cara yang bisa dilakukan untuk memanfaatkan minyak zaitun agar bibir cerah.

Bibir yang berwarna hitam atau terlalu kering sangatlah mengurangi kepercayaan diri, anda bisa pakai minyak zaitun agar bibir cerah alami dan lembab seharian.

Baca Juga:Gunakanlah Bedak Agar Glowing Seharian! Berikut Deretan Bedak Padat Terbaik 2023Panduan Lengkap! Cara Membuat Masker Madu dan Minyak Zaitun Agar Wajah Glowing Permanen

Simak cara pakai minyak zaitun agar bibir cerah yang benar berikut.

Cara pakainya:

  • Campurkan sedikit minyak zaitun dengan pisang yang sudah dihaluskan sebelumnya
  • Aduk minyak zaitun dengan pisang hingga menyatu
  • Oleskan dan pijat bibir agar campuran minyak zaitun dan pisang dapat menyerap
  • Tunggu hingga 20 menit kemudian bilas dan bersihkan dengan air hangat.
  1. Melembabkan Bibir

Efek halus dan lembab yang diberikan oleh minyak zaitun pada bibir sangat membuat nyaman, hal ini disebabkan karena bahannya yang alami tanpa kimia. Jadi, selain melembabkan minyak zaitun ini juga menyehatkan bibir anda.

0 Komentar