Berita Terkini

Maling Gasak Kotak Amal Masjid

  ANJATAN – Aksi pencurian benar-benar makin berani. Dua orang maling nekat menggasak uang dari kotak amal masjid Jami Baitul...

PDIP Bantu Makanan untuk Nakes

  INDRAMAYU-Dewan Pimpinan Cabang PDI Perjuangan (PDIP) Kabupaten Indramayu, memberikan bantuan makanan berupa nasi kotak untuk tenaga kesehatan (nakes) di...

Siswa SMK Taruna Torehkan Prestasi

  INDRAMAYU-SMK Taruna (Sliyeg) Kabupaten Indramayu baru lima tahun berdiri. Meski demikian, sekolah ini ternyata sudah banyak menuai prestasi. Terbaru,...

Audiensi Berlangsung Tegang

  SUMBER – Rencana revitalisasi pembangunan Pasar Desa Jungjang Kecamatan Arjawinangun masih menuai pro dan kontra. Bahkan, terjadi ketegangan saat...

Presiden Minta Mentan Seriusi Porang

Presiden Jokowi menginstruksikan Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo menjadikan porang sebagai komoditas ekspor andalan baru di Tanah Air. Instruksi itu disampaikan Jokowi saat mengunjungi pabrik pengolahan porang milik PT Asia Prima Konjac di Madiun, Jawa Timur, Kamis (19/8).

Kebut Percepatan Vaksinasi Pelajar

PEMERINTAH kini kebut percepatan vaksinasi Covid-19 untuk kalangan pelajar. Di Kota/Kabupaten Cirebon, kini terus berjalan. “Saat ini kamu sedang mengejar target percepatan vaksinasi di kalangan pelajar. Beberapa sudah mulai bertahap, SMP dan SMA. Sambil menunggu regulasi soal PTM,” kata Sekda Kota Cirebon Agus Mulyadi, kemarin.

Kangen Tatap Muka

Kasus Covid-19 semakin menurun. Mal atau pusat-pusat perbelanjaan mulai dibuka. Lalu, kapan dunia pendidikan juga ikut dibuka? Para pelajar di Cirebon sudah tak sabar. Sudah kangen belajar langsung atau tatap muka di kelas. Dewan Pendidikan menyarankan jalan saja dulu. Sambil jalan, sambil evaluasi.

Alhamdulillah, Bisa Sekolah Lagi

  KARANGAMPEL–Mulai diperbolehkanya pembelajaran tatap muka terbatas (PTMT) di Kabupaten Indramayu, Senin (16/8) ternyata disambut gembira para siswa, orang tua...

Berita Terkini Lainnya

170 Kuwu Terpilih Resmi Dilantik

  INDRAMAYU-Bupati Indramayu Hj Nina Agustina melantik 170 kuwu terpilih hasil Pilwu Serentak 2021 dan 3 kuwu pengganti antar waktu...

Kejutan Posisi Kadis PUPR

  INDRAMAYU-Empat orang pejabat Eselon II di lingkungan Pemkab Indramayu yang sudah mengikuti open bidding cukup lama, akhirnya dilantik Bupati...

Periksa Kesehatan di RS Ciremai

Seleksi Penerimaan Calon Taruna/Taruni Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Tahun 2021/2022, Politeknik Keselamatan Transportasi Jalan (PKTJ) Tegal menggandeng RS Ciremai Cirebon dalam tahapan pemeriksaan kesehatan.

Masih Ganjil Genap, Kapolres: Kita Bersatu Lawan Covid-19

PEMKOT Cirebon bersama jajaran Polres Ciko dan Kodim 0614 masih terus menggunakan sistem ganjil genap untuk menekan penyebaran virus corona. Artinya, hari ini akan terus berlanjut di delapan ruas jalan yang sudah ditentukan. Dan hari ini (18/8) berarti berlaku untuk angka genap.

Merdeka! BOR Cirebon Turun

Momen Kemerdekaan 17 Agustus turut membawa kabar baik dari rumah sakit-rumah sakit di Kota Cirebon. BOR (Bed Occupancy Rate) atau tingkat keterisian pasien Covid-19 menurun drastis. Termasuk di RSD Gunung Jati yang selama ini menjadi RS Rujukan Covid-19. Kasur-kasur mulai kosong.

PPKM Sulit Cari Rezeki  

KUNINGAN – Akibat pemberlakukan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) yang diterapkan oleh pemerintah pusat, membuat kalangan seniman di Kabupaten Kuningan terdampak. Bahkan...

37 Pelanggar PPKM Disanksi Denda

KUNINGAN – Selama PPKM Darurat periode Juli 2021, Satgas Covid-19 Kuningan menindak sebanyak 37 pelanggar dengan sanksi berupa denda. Adapun...