Wajib Tahu Alasan Psikologis di Balik Pentingnya Peranan Makeup, Nggak Cuma Bisa Bikin Cantik Saja tapi Bisa Bantu Anda untuk Mencapai Sebuah Kesuksesan

Makeup
Makeup
0 Komentar

Pernah nggak sih kamu dipuji sama temanmu usai merias wajah? Rasanya pasti senang.

Penelitian dari Cogent Psychology yang dilakukan oleh Hill menjabarkan, rasa senang yang muncul karena penampilanmu yang atraktif dapat mendorongmu punya self esteem yang tinggi.

Menurut pendapat dari tokoh psikologi, Maslow, Maslow mengartikan self esteem sebagai cara seseorang menilai dirinya berharga dan punya kemampuan.

Baca Juga:Wajib Tahu 4 Rekomendasi Lipstik Lokal untuk Anda yang lebih suka Warna NudeCrayon Lipstik ini Lagi Hype Banget, Cek Rekomendasi Nya Disini Deh Biar Kalian Gak Salah Beli

Semakin kamu merasa penampilanmu menarik, makin tinggi juga self esteem kamu, Beauties.

Penelitian dari Hicks, Cicero, dan Trend dalam Cogent Psycholgy juga membuktikan, penampilan yang atraktif karena make up dapat meningkatkan mood positif seseorang.

Coba kamu bayangkan, saat pikiranmu diisi dengan hal yang menyenangkan, kamu lebih mudah menyerap informasi.

Ini akan membuatmu lebih fokus dalam berpikir, membantu pencapaianmu dalam karir dan akademik.

Demikianlah Artikel Terbaru Mengenai Info Terbaru Tentang Alasan Psikologis di Balik Pentingnya Peranan Makeup, Nggak Cuma Bisa Bikin Cantik Saja tapi Bisa Bantu Anda untuk Mencapai Sebuah Kesuksesan

0 Komentar