12 Merek Skincare Aman untuk Kulit Dijamin Aman BPOM dan Dijamin Halal MUI

SKINCARE
12 Merek Skincare Aman untuk Kulit
0 Komentar

Jafra sendiri merupakan produk makeup yang menggunakan bahan herbal dan berasal dari tumbuhan.

Brand ini memiliki banyak produk yang bisa Moms pilih sesuai kebutuhan. Mulai dari body care dan skincaremakeup, hingga parfum.

Nah, Jafra kosmetik ini tidak cuma menyediakan produk untuk wanita saja lho, tapi para pria pun juga bisa memakainya.

Baca Juga:Wajib Tahu Bagi Anda Pemakai Masker ini Dia 4 Cara Agar Lipstik Awet Meski Seharian Anda Memakai MaskerWajib Tahu 4 Rekomendasi Bedak Wardah Terbaik untuk Anda yang Memiliki Kulit Berminyak

Di Indonesia, produk best seller Jafra kosmetik adalah mud mask alias masker lumpur.

Jafra mengklaim kalau produk mud mask ini bisa mengatasi berbagai masalah pada kulit seperti mengecilkan pori, mengempeskan jerawat, hingga mencerahkan kulit.

6. Sariayu

Merek skincare yang sudah BPOM dan halal selanjutnya adalah Sariayu.

Dengan bahan natural dan bebas kandungan berbahaya, Sariayu juga diproduksi sesuai keberlanjutan lingkungan dan aman dari iritasi kulit.

Sariayu dikenal konsisten menggunakan local natural ingredients seperti buah langsat, urang-aring, jeruk bali, hingga cabai-cabaian.

Untuk range harga, produk-produk kosmetik dan skincare Sariayu termasuk salah satu yang paling terjangkau.

Mulai dari harga Rp10.000-an saja, Moms sudah bisa menggunakannya untuk mempercantik diri. Terjangkau bukan?

7. Biokos

Moms mungkin masih asing dengan merek skincare BPOM dan halal yang satu ini.

Biokos merupakan brand kosmetik lokal khusus produk-produk skincare BPOM

Baca Juga:8 Merk Bedak Tabur bagi Anda yang memiliki Kulit Kering yang Bagus dan Aman Saat Digunakan7 Rekomendasi Lipstik Transferproof yang Wajib Kamu Coba

Biokos telah teruji klinis dari laboratorium Perancis dengan beragam rangkaian produk untuk mengatasi aneka permasalahan jenis kulit dan usia.

Dibuat dari natural active ingredients, produk-produk Biokos memiliki kandungan alami seperti Witch HazelAloe Vera, serta Okra Seed yang sangat bermanfaat untuk kulit.

Rangkaian skincare Biokos bisa Moms dapatkan mulai harga 40 ribuan!

8. Mineral Botanical

Selain itu, produk Mineral Botanica tak hanya sekadar mempercantik kulit Kandungan bahan-bahan alami di dalamnya juga membantu merawat kulit agar lebih sehat.

Untuk hampir di seluruh produknya, Mineral Botanica menggunakan ekstrak dari Adansonia digitata atau lebih dikenal dengan nama baobab.

Baobab sangat kaya akan antioksidan serta asam lemak yang baik bagi kulit. Bahan ini dapat membuat kulit lebih lembap dan meningkatkan elastisitas kulit.

9. Bhumi

Bhumi termasuk dalam daftar skincare BPOM dan halal seterusnya, lho!

0 Komentar