RADARCIREBON.ID – Guru honorer prioritas satu (P1) seleksi PPPK 2022 semakin tidak sabar menunggu pengumuman hasil seleksi PPPK guru 2022.
Hingga hari ini (21/2) belum ada informasi terkait pengumuman hasil seleksi PPPK guru 2022 padahal ini sudah masuk pekan keempat bulan Februari.
Dia mengungkapkan sudah banyak guru P1 yang mempersiapkan kelulusan dengan mengurus dokumen pemberkasan NIP PPPK.
Baca Juga:Kapan Bansos PKH dan BPNT 2023 Cair? Cek Disini, Ada Penambahan Nominal Bantuan LohPenerimaan CPNS 2023 Segera Dibuka, Catat Syarat, Ketentuan dan Cara Daftarnya
Saat ini di kalangan guru honorer heboh dengan informasi bahwa pengumuman hasil seleksi PPPK guru 2022 akan dilaksanakan dalam 3 hari ke depan.
Informasi tersebut sontak membuat P1 semangat lagi. Hanya, tidak sedikit pula yang meragukan karena takut kecewa lagi.