Tidak hanya berdampak terhadap lingkungan, bencana kekeringan ataupun kebakaran hutan, El Nino bisa mempengaruhi kehidupan laut di lepas Pantai Pasifik.
Dimana pada kondisi normal, upwelling membawa air dari kedalaman sampai ke permukaan, sehingga air tersebut terasa dingin dan banyak nutrisi.
Selain itu, karena air laut akibat El Nino bisa membuat spesies ikan bisa beralih ke lokasi lain yang lebih dingin untuk melanjutkan kehidupannya.
Baca Juga:HARUS JOIN! Berikut 7 Tempat Jual Uang Kuno dan Cara Jualnya, Auto Kaya MendadakCukup Modal KK dan KTP, Bansos BPNT Sembako 400 Ribu Cair lewat ATM
Demikian informasi terkait bahaya fenomena El Nino bagi masyarakat Indonesia baik dari bidang pertanian dan nelayan. (*)