Terbebas dari Bahan Kimia! Yuk Simak Cara Membuat Air Mawar Sendiri di Rumah Baik untuk Kesehatan dan Perawatan Kulit

kombinasi air mawar dengan minyak zaitun untuk memutihkan wajah
kombinasi air mawar dengan minyak zaitun untuk memutihkan wajah
0 Komentar

1. Pisahkan Kelopak Mawar

Anda harus lakukan pemisahan antara kelopak mawar dari tangkainya, hal ini bertujuan agar mempermudah proses pengolahan.

2. Lakukan Pencucian Kelopak Mawar

Setelah Anda lakukan pemisahan antara kelopak mawar dengan tangkainya, lalu cuci bersih kelopak mawar, setelah itu masukkan dalam panci yang berisi 200 ml air hangat.

3. Panaskan Panci Berisi air dan Mawar

Langkah berikutnya didihkan mawar dengan api kecil selama 20-30 menit, tapi perlu diingat jangan menggunakan api besar karena kandungan pada mawar bisa rusak.

Baca Juga:Cukup Gunakan Campuran Air Mawar Viva Dengan Bahan Ini Sebelum Tidur, Dapatkan Wajah Cerah Sempurna Saat Bangun TidurGak Perlu Skincare Mahal! Wajah Cerah Sempurna Seharian Pakai Campuran Air Mawar Viva dan Fair n Lovely, Begini Cara Mencampurkannya…

Itulah tadi beberapa cara membuat air mawar yang bermanfaat untuk kesehatan dan kecantikan. Dan terbebas dari bahan kimia.

0 Komentar