Manfaat utama kolagen laut adalah membuat kulit lebih elastis. Mengonsumsi kolagen laut tipe 1 dapat membuat kulit tampak lebih halus dan kencang dan dapat menutupi kerutan dan garis-garis halus.
Mengonsumsi kolagen laut juga memungkinkan sel-sel kulit mati untuk memperbaiki diri sendiri lebih cepat.
3. HyaluComplex-10
HyaluComplex-10 adalah 10 jenis molekul Hyaluronic rendah hingga menengah yang dapat menyerap ke dalam semua lapisan kulit.
Oleh karenanya, ia mampu memberikan penjagaan kelembapan ekstra pada kulit.
Baca Juga:Kandungan Berbahaya yang Wajib Dihindari dalam Krim Pemutih Wajah, HATI-HATI BISA MERUSAK WAJAH CANTIK ANDA!PERHATIKAN Inilah Kandungan yang Wajib Ada di Krim Pemutih Wajah! Agar Wajah Putih, Mulus, Kenyal dan Sehat Seperti Artis!
Kandungan ini akan bertugas untuk menghidrasi dan melembapkan kulit sehingga kulit tampak lebih cerah.
Skincare dengan kandungan hyalucomplex-10 dapat diaplikasikan dengan aman ke semua jenis kulit.
Nah dari ketiga kandungan mencerahkan pada skincare ini, ternyata ketiganya sudah banyak terkandung di berbagai produk kecantikan wajah yang tersebar di Indonesia loh.
Jadi Ketika anda berniat ingin mencerahkan wajah dan menghindari wajah dari flek hitam dan juga kusam, sebaiknya pilihlah skincare dengan 3 kandungan mencerahkan di atas.
Demikian informasi tentang ‘Memutihkan Secara Cepat, Hilangkan Flek dan Wajah Kusam, Ketahui Ada 3 Kandungan Skincare yang Ampuh Mencerahkan Wajah!’ semoga bermanfaat.