– Campurkan 1 sendok teh minyak zaitun dengan perasan air jeruk nipis, aduk hingga merata
– Basuh wajah terlebih dahulu dengan air bersih sebelum menggunakan masker ini
– Oleskan masker perasan jeruk nipis campur minyak zaitun ke seluruh wajah
Baca Juga:Cara Efektif Kecilkan Pori dan Hilangkan Flek Hitam dengan Jeruk Nipis Campur 2 Bahan Dapur Ini! Mudah, Ampuh Buat Wajah 4x Lebih Bening dan Kinclong!Cara Tepat dan Khasiat Wow Jeruk Nipis Untuk Memutihkan + Hilangkan Flek Hitam, Campur Minyak Zaitun Ampuh Buat Wajah Semakin Bening!
– Berikan sedikit pijatan selama 3 menit di wajah dengan Gerakan menarik ke atas agar wajah kencang dan masker menyerap sempurna
– Diamkan selama 10-15 menit dan bilas wajah dengan air hangat.
Vitamin C yang ada pada jeruk nipis dapat mampu merangsang pembentukan kolagen pada kulit. Vtamin C bekerja dengan ‘merekatkan’ berbagai macam asam amino untuk membentuk kolagen di dalam kulit, agar wajah tetap putih.
Minyak zaitun yang juga memiliki sifat antioksidan juga adanya vitamin E ini mampu merawat kulit wajah agar halus dan lembut, sehingga campuran 2 bahan alami ini akan mampu membuat wajah anda jadi bening.
2. Minyak Zaitun Campur Air Mawar
Caranya:
– Tuangkan minyak zaitun secukupnya untuk sekali pakai kemudian tambahkan juga air mawar viva secukupnya atau sebanding dengan minyak zaitun.
– Aduk hingga minyak zaitun dan air mawar viva tercampur dengan rata.
– Jika sudah oleskan ke wajah secara merata menggunakan jari tangan dan anda dapat diamkan air mawar dan minyak zaitun ini berada di wajah semalaman sebagai serum malam di wajah.
– Kemudian di pagi hari bilas pakai air bersih bisa di tambah facial wash agar lebih maksimal dalam pengaplikasiannya.
3. Minyak Zaitun Campur Papaya
Caranya:
– Siapkan irisan buah papaya secukupnya lalu hancurkan hingga halus
– campurkan papaya yang sudah dihancurkan dengan 1 sendok teh minyak zaitun