Hal ini karena saat kita berpuasa, protein BDNF (brain-derived neurotrophic factor) akan dilepaskan ke otak.
Dengan berpuasa juga dapat menstabilkan produksi hormon kortisol.
Kedua hal ini dapat membantu Anda merasa tidak mudah stress.
– Meningkatkan Kualitas Tidur
Manfaat puasa yang tidak kalah pentingnya lagi bagi kesehatan yaitu dapat meningkatkan kualitas tidur.
Baca Juga:Inilah 8 Langkah Cara Mandi Wajib Sesuai Sunnah dan Perbedaan Mandi Wajib dengan Mandi Junub5 Langkah Membuat Bubur Sumsum! Mudah Membuatnya, Gurih dan Nikmat Rasanya
Sebab dengan Anda mendapatkan kualitas tidur yang baik maka membuat Anda menjadi semangat bekerja.
Dilansir dari Sleep Foundation, dengan berpuasa Anda bisa memperbaiki ritme sirkadian atau jam biologis yang berfungsi mengatur siklus bangun dan tidur.
Demikian ulasan singkat 6 manfaat puasa bagi kesehatan yang sudah terbukti secara ilmiah.