4 Cara Terbaik Untuk Menghilangkan Garis Halus Sekaligus Memutihkan Wajah, Hanya Pakai 1 Bahan Saja Lho!

Cara menghilangkan garis halus di wajah.
Cara menghilangkan garis halus di wajah/RadarCirebon.id
0 Komentar

RADARCIREBON.ID – Bagaimana cara menghilangkan garis halus dengan bahan alami?

Menghilangkan garis halus memang tidak bisa instan, tetapi jika anda rutin menggunakan masker yang berbahan alami hasilnya akan terlihat dan tidak terjadi resiko.

Anda bisa ikuti cara menghilangkan garis halus ini di rumah saja lho! Bahkan hanya memerlukan waktu beberapa menit saja.

Berikut cara menghilangkan garsi halus di wajah yang bisa anda coba.

Baca Juga:Rahasia Kopi Dan Jeruk Nipis Untuk Wajah! Ternyata Bikin Wajah Glowing Bebas Noda Dalam 3 Kali Pakai..Hanya Pakai Lidah Buaya Wajah Mendadak Putih Lembut? Ikuti 3 Cara Ampuh Berikut Ini Setiap Malam..

Kandungan lainnya Mineral, Vitamin, Antioksidan dan Amino maka dari itu madu dikenal sebagai Anti-aging pada madu inilah yang bisa membantu menghilangkan garis halus dan memutihkan kulit wajah anda.

4 Cara Pakai Madu Untuk Menghilangkan Garis Halus Pada Wajah

-Bilas wajah dengan air hangat terlebih dulu untuk membuka pori-pori kulit.

-Oleskan madu ke bagian wajah dan diamkan selama 20–30 menit.

-Bilas kembali dengan air hangat, lalu basuh dengan air dingin agar pori-pori wajah kembali tertutup.

-Supaya manfaat masker madu untuk wajah dapat Anda peroleh secara maksimal, Anda disarankan memilih madu asli, misalnya madu hitam, yang tidak dicampur dengan bahan kimia sintetis atau pengawet.

Anda juga bisa tambahkan bahan lainnya seperti lemon untuk mencegah penuaan dini dan pakai minyak zaitun untuk menjadikan wajah lebih lembab.

Pijat perlahan dengan gerakan memutar, agar kulit rileks dan kandungan bisa menyerap dengan sempurna.

Demikian artikel mengenai cara menghilangkan garis halus di wajah dengan madu, semoga bermanfaat (*)

0 Komentar