Awal Tahun 2023, Tercatat 9 Kali Gempa Bumi dengan Kekuatan 5 SR, Masyarakat Diminta Waspada Potensi Megathrust

Gempa Bumi
0 Komentar

Apalagi beredar di masyarakat terkait potensi gempa bumi dahsyat yang akan mengakibtkan sunami atau “Megathrust di wilayah Indonesia.

“Megathrust menyimpan potensi terjadinya gempa bumi yang sangat kuat dan berpotensi mengakibatkan tsunami, berdasarkan hasil penelitian para ahli, misalnya Supendi, dkk, 2022. Namun perlu diingat, ini adalah potensi, bukan prediksi,” kata Kepala BMKG Bandung, Teguh Ayu dilansir dari laman resmi BMKG.

Demikian informasi terkait gempa bumi yang terjadi selama awal tahun 2023 ini. (*)

0 Komentar