Cara Bikin Puding Merah Putih Untuk Memperiangati 17 agustusan

Resep puding merah putih ciri khas puding buat memperingati 17 agustusan
Resep puding merah putih ciri khas puding buat memperingati 17 agustusan
0 Komentar

RADARCIREBON.ID – Kemarin kita sudah menyambut hari kemerdekaan indonesia yang ke 78 banyak hal yang bikin kita harus melakukan sesuatu di hari besar itu, selain melakukan perlombaan biasanya Dalam rangka memperingati hari kemerdekaan Indonesia pada tanggal 17 Agustus, banyak cara yang bisa di lakukan. Salah satunya yaitu membuat puding merah putih.

Selain warnanya yang cantik, pudding ini juga memiliki rasa manis yang pastinya sangat cocok di nikmati sambil merayakan HUT RI. Untuk yang penasaran bagaimana cara membuat hidangan ini di rumah, berikut ini resep Puding Merah Putih dan cara membuatnya.

Sesuai dengan warna bendera, puding merah putih menjadi kudapan yang lezat dan menyegarkan untuk di santap apa lagi sekarang sudah musim panas pas benget untuk memperiati sambil kita makan puding segar pada hari kemerdekaan Indonesia 17 Agustus.

0 Komentar