Cara Mencairkan Uang di Dana dengan Mudah dan Praktis, Ternyata Cuma Lakukan 4 Cara Ini!

Cara Mencairkan Uang di Dana dengan Mudah dan Praktis, Ternyata Cuma Lakukan 4 Cara Ini!
Cara Mencairkan Uang di Dana dengan Mudah dan Praktis, Ternyata Cuma Lakukan 4 Cara Ini! Foto: Tangkap Layar - Radarcirebon.id
0 Komentar

CIREBON, RADARCIREBON.ID – Ini yang perlu diketahui cara mencairkan uang di Dana dengan mudah dan praktis, ternyata cuma lakukan empat cara ini!

Ada begitu banyak cara mencairkan uang di Dana yang bisa kamu lakukan. Dengan mengunjungi gerai-gerai atau merchant Dana terdekat memudahkanmu untuk melakukan tarik tunai.

Cara mencairkan uang di Dana merupakan inovasi baru bagi kamu yang ingin menarik uang tanpa menggunakan kartu ATM.

Baca Juga:Daftar Lengkap Bedak Padat Cocok untuk Semua Jenis Kulit, Ini Kandungan dan Harganya!Makan Siang dengan Ayam Goreng Serundeng Memang Mantul, Intip Resep Chef Devina Di Sini!

Terlebih saat ini kebanyakan orang memilih untuk meletakkan uang di dompet digital. Tak heran apabila gaya hidup cashless sudah menjadi bagian yang tak terpisahkan.

Lantas, bagaimana cara mencairkan uang di Dana? berikut ini ulasan lengkapnya yang perlu kamu simak.

Cara Mencairkan Uang di Dana dengan Mudah dan Praktis, Ternyata Cuma Lakukan 4 Cara Ini!

Adapun untuk mencairkan uang di Dana, kamu perlu mendatangi gerai-gerai Dana yang ada di area terdekat misalnya seperti Alfamart, Indomaret, Pegadaian dan lain-lain.

Dengan menggunakan aplikasi yang terdapat di smartphone kamu sudah bisa melakukan transaksi tunai di gerai-gerai tadi.

Berikut ini cara mencairkan uang dengan mudah dan praktis melalui gerai-gerai Dana terdekat:

1. Cara Mencairkan Uang di Dana Melalui Indomaret

Cara pertama yang bisa kamu lakukan unruk mencairkan uang atau saldo yang ada di dompet digital Dana yakni dengan mengunjungi gerai Indomaret terdekat.

Pastikan bahwa smartphone yang terinstal aplikasi Dana dalam keadaan menyala atau aktif.

Baca Juga:Resep Ayam Kecap ala Chef Devina Hermawan, Citarasanya Bikin Nagih! Cocok Buat Hidangan KeluargaFilm The Nun II Sudah Tayang Hari Ini, Berikut Sinopsis dan Jadwal Bioskop Cirebon

Setelah kamu mengunjungi Indomaret terdekat dengan membawa smartphone tadi, selanjutnya silahkan untuk masuk ke halaman aplikasi Dana atau membukanya di smartphone masing-masing.

Selanjutnya, pastikan pula kamu sudah bisa mengakses atau login ke halaman aplikasi Dana. Jika belum, silahkan untuk login terlebih dahulu.

0 Komentar