Cara Menghentikan Haid dengan Air Hangat, Apakah Benar Ampuh dan Aman

Cara Menghentikan Haid dengan Air Hangat
Cara Menghentikan Haid dengan Air Hangat/ radracirebon.id
0 Komentar

3. Kompres Perut dengan Air Hangat

Coba cara yang satu ini, mengompres perut dengan air hangat. Caranya, cukup basahi handuk dengan air hangat atau mengisi botol dengan air hangat, lalu tempelkan pada perut bagian bawah yang terasa nyeri.

Cara ini dapat membantu otot rahim dan organ sekitarnya rileks dan otomatis meredakan kram perut.

4. Mandi dengan Air Hangat

Sama halnya seperti mengompres perut dengan air hangat, mandi dengan air hangatpun berfungsi untuk membuat haid yang dialami menjadi lebih ringan, tidak sakit dan bahkan tidak kram.

Baca Juga:6 Cemilan dan Makanan Penurun Gula Darah untuk Penderita Diabetes yang Aman dan Sehat!Anti Diet Berat, Ini 8 Tips Mengecilkan Perut Buncit yang Aman dan Pasti Efektif!

Karena mandi dengan air hangat dapat menenangkan tubuh dan mampu mengatasi sakit dan kram pada perut menjadi lebih ringan.

Manfaat minum air hangat saat haid

– Melancarkan aliran darah

Untuk kamu yang sering minum air hangat, tentu peredaran darah lebih lancar bukan?

Sirkulasi atau peredaran darah akan lebih lancar karena pembuluh vena dan arteri melebar saat tubuh mengonsumsi air hangat.

Secara tidak langsung manfaatnya juga dapat mencegah penyakit hipertensi hingga penyakit kardiovaskular.

– Meredakan nyeri perut dan sendi

Wanita haid pada awal siklus sering mengalami nyeri perut hingga nyeri sendi sehingga membuat badan pegal-pegal. Air hangat dapat meredakan ketegangan saraf, mengatasi dehidrasi dan meredekan nyeri perut.

– Mengatasi sakit kepala

Wanita yang sedang haid terkadang mengalami sakit kepala hingga mengganggu aktivitas sehari-hari. Minum air hangat dapat memberikan kenyamanan dan mengurangi sakit kepala dengan cepat.

– Meredakan stress

Beberapa wanita pada saat haid mengalami perubahan suasana hati yang signifikan hingga menimbulkan stress. Air hangat dapat membantu menenangkan pikiran dan membuat otot lebih relaks.

Baca Juga:Diet Mudah dengan Rutin Makan Telur Puyuh, Ini 5 Manfaat Telur Puyuh untuk Kesehatan Tubuh!Resep Diet Menu Masakan Sehat Selama 1 Minggu, Efektif Turunkan BB Hingga 10 Kilo!

Demikian informasi tentang ‘Cara Menghentikan Haid dengan Air Hangat, Apakah Benar Ampuh dan Aman?’ semoga bermanfaat.

0 Komentar