Agar Ekor Lebih Panjang, Simak 7 Cara Merawat Murai Batu Tumbuh Ekor dan Perhatikan Pantangannya!

Cara merawat murai batu tumbuh ekor
Murai batu /IG muraibatumania_Indonesia
0 Komentar

RADARCIREBON.ID-Cara merawat murai batu tumbuh ekor merupakan treatment khusus agar murai batu dapat dengan mudah dan lancar menyelesaikan fase terpenting dalam hidupnya.

Murai batu merupakan burung yang memiliki ekor panjang, ini merupakan salah satu bagian  yang membuatnya indah, sehingga tak sedikit pecinta kicau berkeinginan memeliharanya karena keindahan ekornya.

Cara merawat murai batu tumbuh ekor merupakan fase terpenting, karena salah-salah dalam merawat  bukannya tumbuh dengan baik malah sebaliknya ekor tumbuh tidak sesuai yang diharapkan.

Baca Juga:Jangan Salah Langkah Begini Cara Merawat Murai Mabung Aman dan TuntasDicari Kandidat Terbaik. Info Lowongan Kerja Cirebon Hari ini, PT.SURYAPUTRA SARANA

Tidak sedikit murai batu macet dalam tumbuh ekornya sehingga panjangnya tidak bertambah, bulu yang keriting, pecah-pecah dan mudah rusak.

Selanjutnya berikut beberapa tips pantangan pada murai batu yang sedang tumbuh ekor;

0 Komentar