Ini 5 Cara Memasak Nasi Goreng yang Enak, Gampang Bikinnya untuk Keluarga di Rumah, RESEPNYA Ada di Sini

nasi goreng enak
Ini 5 Cara Memasak Nasi Goreng yang Enak, Gampang Bikinnya untuk Keluarga di Rumah, RESEPNYA Ada di Sini. Foto: IST.
0 Komentar

1 sdm margarin

400 gr nasi basmati atau nasi pera

3 sdm kecap ikan

1 sdm kaldu bubuk tanpa MSG

1/2 sdt merica bubuk

1 sdt garam

150 gr ikan asin jambal roti, potong kecil, goreng kering

50 gr tauge, buang ekornya

1 sdm daun bawang iris halus

2 sdt minyak wijen

Bahan Pelengkap:

Lettuce secukupnya, iris kasar

Daun ketumbar secukupnya

Cabai merah secukupnya, iris kasar

Cara Membuat:

1. Aduk potongan daging paha ayam dengan kecap Inggris, merica, dan garam. Diamkan beberapa saat.

2. Masak ayam dalam wajan hingga airnya keluar dan ayam matang. Angkat.

3. Panaskan minyak dalam wajan wok, tumis bawang putih hingga wangi.

4. Masukkan margarin, aduk-aduk hingga wangi. Masukkan telur, aduk-aduk hingga telur matang.

Baca Juga:Penyidik Bareskrim Polri Ragukan Surat Keterangan Sakit Panji Gumilang, Panggil Ulang 1 Agustus 2023Ini Resep Puding Mangga Nutrijel untuk Santapan Keluarga, Lengkap Cara Bikinnya di Sini

5. Masukkan nasi, kecap kan, merica, garam, dan kaldu bubuk. Aduk-aduk hingga nasi tercampur telur merata.

6. Masukkan daging ayam dan ikan asin, aduk hingga rata. Tambahkan tauge, daun bawang, dan minyak wijen.

7. Aduk-aduk hingga semuanya tercampur merata, lalu angkat.

8. Sajikan dengan lettuce dan daun ketumbar.

2. Nasi Goreng Tom Yum

Bahan:

100 gr daging ayam, potong dadu

2 piring nasi

1 sdm saus cabai

Minyak goreng secukupnya

4 lembar daun jeruk, iris tipis

2 sdm saus tiram

1 sdt gula pasir

1 buah jeruk nipis, belah jadi empat bagian

Bahan kasar:

1 ruas lengkuas

1 batang serai, iris tipis

Cara Membuat:

1. Panaskan sedikit minyak, tumis daging ayam dengan sedikit garam dan merica hingga berubah warna dan matang. Tiriskan.

2. Tumis bumbu tom yum hingga harum dan matang, masukkan saus tiram, saus cabai, aduk rata.

3. Masukkan nasi dan aduk rata dengan bumbu, masukkan irisan daun jeruk. Aduk rata.

4. Sajikan dengan irisan jeruk nipis.

3. Nasi Goreng Jawa

Bahan:

2 piring nasi

3 buah cabai merah besar, potong-potong

3 buah cabai rawit, cincang halus

5 butir bawang merah, cincang halus

2 siung bawang putih, cincang halus

1/2 sdt terasi matang

0 Komentar