Ini Dia Alasan Kenapa Burung Gereja Ngak Boleh Di Pelihara Di Rumah Kalian

Alasan kenapa ngak banyak orang pelihara burung Gereja yang ada di rumah kita
Alasan kenapa ngak banyak orang pelihara burung Gereja yang ada di rumah kita
0 Komentar

3 . Aroma yang Kurang Sedap

Burung gereja memiliki karakteristik yang unik, termasuk aroma yang kurang sedap. Saat seseorang mencoba mendekati burung gereja, aroma tersebut tiba-tiba tercium oleh hidung, dan hal ini bukan di sebabkan oleh gangguan pada indra penciuman, melainkan merupakan sifat alami dari burung ini. Kandang atau sangkar burung gereja seringkali menjadi tempat penumpukan kotoran. Aroma yang kurang sedap ini bisa menjadi masalah terutama jika burung gereja di pelihara dalam jumlah besar atau dalam ruang yang tidak cukup bersirkulasi udara.

Itulah beberapa informasinya jadi burung gereja itu jarang orang yang memeliharanya karena alasan yang di atas juga karena mudah di dapat di mana saja.

 

0 Komentar