Perlu Tahu 4 Cara Mudah Membedakan Mana Skincare Kelly Asli Atau Palsu

Skincare Kelly
Cara Membedakan Skincare Kelly Asli Atau Palsu
0 Komentar

CIREBON, RADARCIREBON.ID – Artikel Berikut ini Akan Membahas Tentang 4 Cara Mudah Membedakan Mana Skincare Kelly Asli Atau Palsu

Skincare Kelly Perawatan wajah legendaris yang sudah ada sejak zaman dulu ini memang nggak lekang oleh waktu. Bahkan penggunanya juga semakin banyak karena formula keren di dalamnya. Cek dulu yuks cara membedakan Kelly asli dan palsu biar nggak salah membeli!

Tentang Skincare Kelly

Skincare Kelly terkenal dengan bedaknya yang berbentuk seperti dempul atau alas bedak karena mampu membuat wajah cerah seketika dan menutupi semua noda. Namun nyatanya Kelly juga menghadirkan jenis perawatan wajah lainnya seperti Kelly Lemon Soap yang bagus banget untuk mengontrol minyak berlebih di wajah.

Baca Juga:Wajib Tahu Cara Cerahkan Ketiak dengan Air Mawar dan Cairan Baking Soda,Wajib Tahu 8 Cara untuk Menjaga Kulit Sehat sejak Umur Masih Remaja

Kelly ini banyak banget fungsinya, nggak hanya untuk merawat wajah namun sekaligus untuk alas bedak riasan. Bahkan zaman dahulu penggunanya nggak hanya perempuan saja melainkan laki-laki juga menggunakannya untuk acara tertentu biar terlihat tetap fresh dan nggak mudah kilap selama acara berlangsung.

Produk ini punya manfaat untuk menjaga kelembutan kulit serta kecantikan kulit muka bahkan bisa juga untuk mengatasi jerawat yang membandel. Hal ini dikarenakan isi dari produknya mengandung Vitamin E, Squalane Oil, dan Benzophenone-3. Sejak dulu Kelly selalu konsisten menggunakan ciri khas kemasan merah yang berkarakter banget meskipun dengan perubahan seiring zaman.

Cara Membedakan Produk Bedak Kelly Asli dan Palsu

Bagaimana cara untuk membedakan produk Bedak Kelly asli dan palsu? Kamu bisa langsung menggunakan beberapa penjelasan penting untuk antisipasi sebagai berikut!

1. Kemasan Skincare Kelly

Cara membedakan produk Skincare Kelly asli dan palsu pertama adalah dari kemasannya. Kamu perlu tahu kalau Bedak Kelly identik dengan kemasan berwarna merah dan tulisannya cenderung berwarna emas. Kedua hal ini nggak pernah diubah oleh Kelly semenjak pertama kali peluncurannya sebagai identitas penting produk.

Ada dua jenis Kelly yang dijual di pasaran yakni Kelly Pearl Cream Krim Perawatan Wajah dan Kelly Pearl Cream Skincare. Lalu Apa bedanya? Untuk krim perawatan wajah sementara untuk cream bedak bisa sekaligus digunakan untuk bedakan tanpa perlu menambah lagi alas bedak di dalamnya.

0 Komentar