Rektor IAIN Cirebon dan Dekan FUA Melepas Peserta International Mobility Program 2024 

Rektor IAIN Cirebon dan Dekan FUA Melepas Peserta International Mobility Program 2024
Rektor IAIN Cirebon dan Dekan FUA Melepas Peserta International Mobility Program 2024
0 Komentar

Program yang bertema Qur’an-Hadith Department- Iinternational Mobility Program  (QUHAS-IMP) 2024 diikuti oleh  dosen yang terdiri dari Dr. Hartati, M.Ag.,  Nurkholidah, M.Ag., Amin Iskandar, M.Ag., dan Dr. Achmad Lutfi, M.S.I.

Sedangkan mahasiswa yang mengikuti kegiatan ini adalah Rijalunnadhief  dan Naela Khanifah dari Jurusan IAT,  Khairul Anam  dan Aisyah dari Jurusan ILHA, Melisa Cahaya Lestari dan Nur Faizah dari Jurusan BSA. 

Peserta akan melakukan kegiatan ilmiah kolaboratif bersama dosen dan mahasiswa Kulliyyah Ushuluddin Sains Al-Qur’an dan Bahasa Arab (KUBRA) Sultan Abdul Halim Mu’adzam Shah International Islamic University Malaysia.

Baca Juga:Atase Pendidikan dan Kebudayaan KBRI Malaysia Dukung Internasionalisasi IAIN Syekh NurjatiPanwascam Kejaksan Kota Cirebon Rampungkan Pengawasan 

Rencananya, rombongan peserta IMP IAT-ILHA 2024 akan berangkat menuju Malaysia pada tanggal 4 Maret 2024 melalui Bandara Internasional Soekarno-Hatta. 

Mereka tidak hanya akan menjadi duta kampus, namun juga representasi dari semangat kebersamaan dan keunggulan akademik yang menjadi landasan dari setiap langkah yang mereka ambil.

 

 

0 Komentar