SELAIN KE KOLEKTOR, Ini 6 Cara Jual Koin Uang Kuno Agar Laku Mahal Hingga Ratusan Juta Rupiah

SELAIN KE KOLEKTOR, Ini 6 Cara Jual Koin Uang Kuno Agar Laku Mahal Hingga Ratusan Juta Rupiah
SELAIN KE KOLEKTOR, Ini 6 Cara Jual Koin Uang Kuno Agar Laku Mahal Hingga Ratusan Juta Rupiah. Foto : Uang kuno seri hewan - radarcirebon.id
0 Komentar

• Poor: kondisi uang yang kurang diminati di pasaran karena kondisinya tidak layak.

• Fair: setingkat di atas poor, kondisi uang kuno fair kurang diminati karena ada goresan dan cacat pada beberapa bagian.

• Very good: uang sobek atau terlipat yang mengurangi kualitas gambar.

• Fine: uang kusut dan terlihat pudar.

• Very fine: terdapat lipatan kasar dan tampak kurang bersih namun tidak mengurangi kualitas uang secara utuh.

Baca Juga:Selain KOLEKTOR Asal Bandung, Kolektor ini Juga Siap Membeli Uang Kuno Anda, Catat Kontaknya di SiniUANG KERTAS Bisa di Hargai Ratusan Juta dan Diincar Kolektor? Simak 7 Faktor Penyebabnya di Sini

• Extremely fine: tidak ada lipatan kasar dan masih halus jika diraba.

• About uncirculated: uang tergores sedikit dan memiliki lipatan kecil.

• Uncirculated: kondisi uang terlihat baru dan belum pernah terpakai

Demikian ulasan selain ke Kolektor, berikut ini 6 cara jual koin uang kuno agar laku mahal hingga ratusan juta rupiah.

0 Komentar