Berita Terkini

Bau Tak Sedap, Jijik…

Suara air mengucur deras terdengar jelas ketika kendaraan roda dua baru saja diparkir di basement bawah tanah Alun-alun Kejaksan, Minggu sore (19/9). Setelah ditelusuri, rupanya keran urinoir atau toilet berdiri untuk pria terus mengucur. Akibatnya air menggenang di mana-mana. Bau tak sedap semakin menambah kesan menjijikan.

Mimpi Jalur Khusus Sepeda

Kepala Dinas Perhubungan (Kadishub) Kota Cirebon Andi Armawan menjajal jalur khusus sepeda di Jalan Siliwangi, Jumat (17/9). Tak selalu berjalan mulus. Sesekali tersendat. Karena harus mengalah dengan kendaraan yang parkir di bahu jalan.

Affiati Punya Waktu 22 Hari

Pimpinan DPRD Kota Cirebon dan para petinggi DPC Gerindra akhirnya bertemu kemarin. Agenda tertutup itu berlangsung di lantai II gedung DPRD. Intinya klarifikasi keabsahan SK pergantian Ketua DPRD dari Affiati ke Ruri Tri Lesmana.

Ingatkan Pemangku Hajat Taat Prokes

  LOSARANG-Pesta hajatan disertai hiburan kembali diperbolehkan. Pun demikian, warga pemangku hajatan maupun seniman diwanti-wanti untuk taat dan disiplin menerapkan...

Objek Wisata Mulai Dibuka

  INDRAMAYU-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Indramayu terus mempercepat vaksinasi bagi masyarakat Indramayu. Percepatan dilakukan untuk memutus penyebaran Covid-19 sehingga masyarakat terlindungi...

Hujan, Petani Garam Merugi

  INDRAMAYU-Hujan deras yang mulai turun di Kabupaten Indramayu ternyata membuat petani garam merugi. Pasalnya, garam yang sebenarnya sudah siap...

Berita Terkini Lainnya

Alex Noerdin Ditahan Kejagung

Anggota DPR RI yang juga mantan Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel), Alex Noerdin, ditahan penyidik Kejaksaan Agung (Kejagung), kemarin (16/9). Ia ditahan terkait korupsi pembelian gas bumi oleh BUMD PT Perusahaan Daerah Pertambangan dan Energi (PDPDE) Sumsel 2010-2019.

Menjaga Toleransi dan Pluralisme di Cirebon

Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) menyambangi Cirebon, Kamis (16/9). Memberikan pembinaan nilai-nilai Pancasila. Kegiatan dipusatkan di Aston Hotel Cirebon. Salah satu yang diperkuat yaitu nilai toleransi dan pluralisme yang sudah terbangun berabad-abad lamanya.

Tresna Minta Affiati Legawa

Anggota DPRD Kota Cirebon Fraksi Gerindra dr Tresnawaty SpB menyarankan Affiati legawa melepas kursi Ketua DPRD karena sudah menjadi keputusan resmi DPP Gerindra. Apalagi SK sudah ditandatangani Ketum Prabowo Subianto dan Sekjen Ahmad Muzani.

Dicekik, dan Dua Kali Ditampar

  MAJALENGKA – Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kabupaten Majalengka Redy Sugara melaporkan salah seorang warga yang telah berbuat...

Begal Lemahwungkuk Takluk

      CIREBON – Kawanan begal asal Kecamatan Lemahwungkuk, Kota Cirebon takluk di depan polisi. Proses penangkapannya sempat terlibat...

Jabatan Kepsek Harus Disetujui DP

  SUMBER-Keterlambatan pengangkatan ratusan kepala sekolah di kabupaten untuk jenjang SD dan SMP rupanya tidak hanya menunggu SK dari Bupati...

Tolak Vaksin, Bansos Dicabut

  BONGAS-Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Kecamatan Bongas mendorong Keluarga Penerima Manfaat (KPM) pemegang Kartu Keluarga Sejahtera...

Harta Jadi Rp11,1 Miliar, Menag: Bukan Korupsi

Harta kekayaan pejabat negara kini sedang disorot. Tidak sedikit pejabat yang punya harta berlimpah. Bahkan ada yang naik dalam kondisi pandemi Covid-19. Salah satunya Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas.

Sendirian di Level 4

Untuk Wilayah III, Kabupaten Cirebon sendirian di PPKM Level 4. Kota Cirebon di Level 3. Sementara Indramayu, Majalengka, dan Kuningan Level 2. Meskipun demikian, skema pembatasan yang dilakukan Pemkab Cirebon tidak merujuk pada pembatasan kegiatan di Level 4. Kok bisa?

Truk Saus Terguling

    CIREBON – Seharian Kabupaten Cirebon diguyur hujan. Akibat jalan yang licin menyebabkan terjadi kecelakaan lalu lintas di Jalan...