Pendaftaran CPNS Kemendikbud, Simak Ketentuan Nomor 10, Calon Pelamar Siap?

penerimaan-cpns-2023
Pendaftaran CPNS Ditutup 9 Oktober 2023, Ini Update Jumlah Pelamar hingga H-1 Penutupan. Foto: IST.
0 Komentar

PENDAFTARAN CPNS Kemendikbud sedang dinanti-nantikan. Tiap tahun selalu dibuka dan ada prioritas untuk tenaga pendidik.

Ingat, dalam pendaftaran CPNS Kemendikbud, ada aturan atau ketentuan atau juga syarat yang harus dipenuhi calon pelamar.

Terutama pada ketentuan nomor 10 untuk pendaftaran CPNS Kemendikbud, calon pelamar harus siap-siap jika nanti diterima sebagai PNS Kemendikbud.

Baca Juga:TERBARU! Saudi Cek Bandara Kertajati Majalengka untuk Haji 2023, Ini HasilnyaCalon Guru Full Senyum, Pendaftaran CPNS Kemendikbud, Ini Prioritas!

Seperti diketahui, pemerintah berencana membuka pendaftaran CPNS pada 2023 ini, termasuk pendaftaran CPNS Kemendikbud.

Saat ini pemerintah pusat di bawah komando KemenPANRB, tengah menyiapkan rencana pendaftaran CPNS 2023 untuk instansi dan lembaga pemerintah, termasuk untuk pendaftaran CPNS Kemendikbud.

Jadi, pendaftaran CPNS Kemendikbud adalah bagian dari tahapan yang sedang dipersiapkan seiring dengan proses rangkaian seleksi CASN tahun anggaran 2022 rampung.

Bahkan sejak Januari 2023 sudah disampaikan lansung oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas.

Abdullah Azwar Anas memberikan keterangan bahwa rekrutmen CASN tahun ini melingkupi seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) secara selektif dan terbatas serta Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).

Seleksi tahun ini, sambung Abdullah Azwar Anas, juga akan dibuka untuk umum. Jadi, tidak hanya dari jalur sekolah kedinasan.

Pendaftaran CPNS 2023, Tenaga Pendidikan Jadi Fokus Utama

Soal formasinya, Abdullah Azwar Anas mengatakan pihaknya masih akan fokus pada pemenuhan kebutuhan tenaga kesehatan dan pendidikan.

Baca Juga:Pendaftaran CPNS Kemendikbud, Ini Syarat-syarat yang Harus DisiapkanBansos Kemensos Kabupaten Cirebon, Cek Sekarang di Sini!

Namun demikian, tambah Abdullah Azwar Anas, pemerintah juga akan tetap memberikan prioritas kepada talenta digital.

Itu sebagai bentuk transformasi digitalisasi yang kini sedang dijalankan dalam kerangka arsitektur Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE).

Formasi juga akan dibuka hakim, jaksa, dosen, serta tenaga teknis tertentu lainnya.

Abdullah Azwar Anas membeberkan bahwa saat ini instansi pemerintah dalam proses persiapan pengusulan formasi.

“Sekarang semuanya sedang berproses pada tahap persiapan pengusulan formasi dari sejumlah instansi pemerintah,” tandas Abdullah Azwar Anas.

0 Komentar