LIHAT VIDEONYA DISINI : https://www.youtube.com/watch?v=B4TCyZ-D9WM
5 . Kebiasaan merokok
Kebiasan merokok juga dapat menjadi penyebab wajah kusam. Hal ini karena kandungan zat di dalam rokok yang dapat merusak struktur kulit. Asap rokok dapat merusak kolagen, membuat kulit tampak pucat, muncul kerutan dan garis halus, serta muka kusam.
Cara mengatasi kulit kusam Dengan Baik :
1 . Hindari membasuh muka menggunakan air panas
cara mengatasi kulit kusam adalah hindari membasuh muka dengan air panas. Sebab, air panas dapat menghilangkan minyak alami, yang dapat menyebabkan kekeringan dan iritasi kulit. Hal ini juga dapat menyebabkan pelebaran pembuluh superfisial, yang dapat membuat kulit tampak merah, tetapi hanya untuk sementara. Sebagai gantinya, gunakan air hangat saat membersihkan wajah Anda. Pilih juga pembersih yang melembapkan dengan bahan-bahan seperti minyak kelapa, shea butter, atau minyak almond untuk membantu mempertahankan kelembapan.
3 . Banyak minum air putih
Baca Juga:Pelembab Wajah Terbaik untuk Remaja Yang Pasti Kalian Butuhkan !!Manfaat Daun Pepaya untuk Kesehatan Badan Dan Mengeluarkan Racun Dari Tubuh
Banyak minum air putih merupakan cara menghilangkan kusam di wajah yang juga bermanfaat untuk kesehatan. Hidrasi adalah kunci untuk mendapatkan kulit yang lembap, sehat, dan bercahaya. Dianjurkan untuk minum air putih sebanyak 3,7 liter untuk pria dan 2,7 liter untuk wanita. Selain itu, mengoleskan pelembab pada siang dan malam juga dapat mencegah wajah kusam.
4 . Gunakan masker wajah
Rutin menggunakan masker wajah minimal satu minggu sekali juga menjadi cara mengatasi kulit kusam dan membuatnya bersinar. Secara umum, Anda bisa menggunakan masker wajah 1 hingga 3 kali seminggu, namun hal ini tergantung produk dan jenis kulit Anda. Sebisa mungkin cari masker yang mengandung antioksidan, asam hialuronat, shea butter, bahan pelembab dan pencerah lainnya.