GAK RIBET! Perhatikan 7 Tips dan Cara Membuat Scrub Minyak Zaitun untuk Atasi Jerawat, asal Rutin Wajah Jadi Halus dan Glowing  

srub minyak zaitun
GAK RIBET! Perhatikan 7 Tips dan Cara Membuat Scrub Minyak Zaitun untuk Atasi Jerawat, asal Rutin Wajah Jadi Halus dan Glowing. Foto: IST.
0 Komentar

Berikut adalah Langkah-langkahnya:

1. Siapkan satu sendok makan minyak zaitun

2. Siapkan satu sendok makan baking soda atau soda kue

3. Campurkan bahan berupa satu sendok makan minyak zaitun dan dan satu sendok makan baking soda atau soda kue dalam satu wadah yang bersih

4. Oleskan campuran pasta kedua bahan itu pada kulit wajah Anda yang berjerawat

5. Usap-usap atau gosok perlahan ke area wajah yang berjerawat dengan durasi waktu kira-kira 3 hingga 4 menit

Baca Juga:Ini Status Panji Gumilang, Hari Ini Sudah Penuhi Panggilan Bareskrim PolriProfil Al Zaytun, Pesantren yang Dipimpin Panji Gumilang

6. Bersihkan wajah Anda dengan menggunakan kain lap bersih yang sudah dibasahi dengan air

7. Lakukan secara rutin sekali dalam sehari

Nah, dengan 7 tips dan cara itu, jerawat di wajah hilang dan wajah pun glowing lagi.

Jadi sebenarnya gak ribet. Itulah 7 tips dan cara membuat scrub minyak zaitun untuk atasi jerawat. Semoga bermanfaat, wajah mulus mirip artis Korea alias tanpa jerawat lagi. (*)

0 Komentar