JANGAN DIBACA! 7 Cara Merawat Murai Batu Dewasa Yang Tepat, Lebih Sehat, Fighter, Dan Isian Mewah

Cara merawat murai batu dewasa yang tepat
Murai batu yang sehat, fighter, dan isian mewah dambaan semua penghobi kicau/ foto IG muraibatuekorpanjang
0 Komentar

1. Murai Batu Dikeluarkan Sepagi Mungkin

Rawatan yang satu ini sangat penting dilakukan bagi pemilik murai batu.

Secara alamiah burung pada umumnya akan berkicau pada hari dan sore hari, treatmen ini  perlu di lakukan pada murai batu.

Dengan dikeluarkannya murai batu sepagi mungkin hal ini akan banyak memberikan manfaat yang banyak, diantaranya;

Baca Juga:KENALI! 7 Ciri Murai Batu Fighter dan Trik RawatannyaUNTUK APA PUNYA Murai Batu Medan. CEK DULU! Ciri, Karakter, dan Rawatannya

  1. Melatih mental
  2. Menjadi lebih rileks
  3. Murai batu akan jadi lebih gacor
  4. Birahi lebih stabil
  5. Akan lebih sehat

2. Mandikan Murai Batu Secara Teratur

Cara merawat murai batu dewasa selanjutnya adalah mandikan dengan teratur, mandi bagi murai batu selain untuk menjaga kesehatan, berfungsi agar burung lebih rikeks, birahi jadi stabil.

Mandi bagi murai batu merupakan kebutuhan yang utama karena murai batu di alam liarnya biasa bermain dan hidup disekitaran mata air.

Cara memandikan murai batu banyak trik yang bisa dilakukan, bisa dengan disemprotkan mandi di keramba, atau dengan cepuk.

3. Pilih Makanan Yang Berkwalitas

Pemilahan makanan yang berkwalitas tak kalah penting dalam penunjang keberhasilan mencetak burung juara.

Dalam pemilihan voer (pur) Pilih voer yang  memiliki nutrisi,protein, dan vitamin yang seimbang guna menjaga kestabilan birahi.

Pemberian voer merupakan makanan harian yang wajib diberikan dan selalu ada dicepuk makan. Mengapa, Voer ini diproduksi oleh pabrik dengan nutrisi, protein, dan vitamin yang diperlukan bagi murai batu.

Walaupun murai batu adalah burung pemakan serangga, pemberian voer bagi murai batu dapat menjaga keberlangsungan hidup dan kesehatannya.

Baca Juga:3 Tanda Diterimanya Puasa Ramadhan, Adakah Salah Satunya Dalam Diri KamuJANGAN KELIRU! Ini Cara Merayakan Idul Fitri Yang Nabi Ajarkan Nomor 4 Jauhi Tabaruj

Sebab banyak kasus burung yang tidak diberi voer dalam kesehariannya, mudah sakit dan mati.

Berikan jangkrik sesuai kebutuhan dan karakternya, pemberian jangkrik yang berlebih dapat menambah birahi. Bagi murai batu.

0 Komentar