SKINCARE HACK: Manfaat Timun Campur Air Mawar Viva, Bisa Bikin Wajah Jadi Kencang Lagi

Timun
Timun memiliki manfaat untuk mencegah keriput pada kulit wajah. Foto: wikipedia - radarcirebon.id
0 Komentar

6. Menyegarkan Kulit

Selain mengatasi kulit kering, jus timun juga bermanfaat untuk menyegarkan kulit yang kusam.

Hal ini disebabkan oleh kandungan potasium di dalam buah mentimun yang sangat cocok untuk merawat kulit tubuh dan wajah.

Hal ini disebabkan di dalam timun terdapat banyak kandungan silika yang baik untuk perawatan serta pertumbuhan kuku dan rambut.

Baca Juga:Bingung Cari Nama Bayi Perempuan Islami yang Disukai Allah SWT? Yuk Simak 20 Nama Berikut5 Falsafah Jawa Tentang Kehidupan dan Manusia, Menjadi Sempurna adalah Tujuan Akhir

Cara penggunaannya cukup mudah, kamu bisa menggunakan buah timun sebagai masker wajah alami.

Pertama, cuci sampai bersih buah timun dengan air, setelah itu potong menjadi beberapa bagian lalu diblender.

0 Komentar