3 Resep Dessert Sereh atau Lemongrass yang Bikin Ketagihan! Cocok dijadikan Hidangan Penutup yang Bikin Badan Segar dan Rileks!

Menu dan Resep Dessert Sereh atau Serai, yang Berupa Minuman Segar!
Menu dan Resep Dessert Sereh atau Serai, yang Berupa Minuman Segar!
0 Komentar

RADARCIREBON.ID – Dessert serai atau sereh adalah hidangan penutup atau makanan manis yang menggunakan serai sebagai salah satu bahan utamanya. Nah, Resep Dessert Sereh yang akan kita bahas di artikel kali ini merupakan sebuah Dessert yang berwujud minuman segar!

Dessert Sereh Ini adalah variasi yang lebih kreatif dalam menggunakan serai dalam hidangan penutup, mengambil manfaat dari aroma segar dan rasa unik serai untuk menciptakan rasa yang istimewa dalam hidangan penutup.

Dessert sereh umumnya sering menjadi pilihan yang populer dalam kuliner Asia Tenggara, di mana serai adalah bahan yang umum digunakan dalam masakan.

Baca Juga:10 Tips Menanam dan Merawat Tanaman Serai dengan Benar, Mulai dari Pemilihan Tanah Hingga Penyimpanannya!3 Menu dan Resep Makanan Menggunakan Serai yang Memiliki Aroma Wangi, Khas Asia Tenggara!

Oleh sebab itu, menu ini adalah cara yang kreatif dan menyegarkan untuk mengakhiri hidangan dengan sentuhan eksotis.

Seperti yang sudah dibahas tadi, Dessert Lemongrass atau Dessert Sereh yang akan kita bahas kali ini merupakan sebuah dessert yang berwujud minuman.

Karena seperti yang kita tahu, ada banyak jenis dari Dessert Sereh itu sendiri. Mulai dari Kue, Teh, Es Krim, Permen dan jenis lainnya.

Resep Dessert Sereh atau Lemongrass Tea

Nah, berikut resep salah satu minuman paling populer yang menggunakan serai yakni “Teh Serai” atau yang sering disebut sebagai “Lemongrass Tea.” Simak cara membuat minuma segar tersebut, dibawah ini!

Bahan-bahan

Sirup:

0 Komentar